Fakultas Hukum (FH) Universitas Airlangga (UNAIR) kedatangan tamu istimewa, Menteri Koordinator Bidang Hukum, Hak Asasi Manusia, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Menko Kumham Imipas) Prof Dr Yusril Ihza Mahendra SH MSc.
Pemerintah sedang mempersiapkan Rancangan Undang Undang (RUU) Pelaksanaan Hukuman Mati yang akan berlaku secara nasional. RUU ini sebagai aturan turunan dari Kitab Undang-undang Hukum Pidana (KUHP) Nasional