Universitas Dr. Soetomo (Unitomo) Surabaya menegaskan komitmen untuk menjaga persatuan dan kedamaian di tengah kondisi saat ini. Pernyataan sikap ini disampaikan langsung oleh Rektor Unitomo, Prof. Dr. Siti Marwiyah, SH.
Universitas Negeri Surabaya (Unesa) menggelar doa untuk negeri di Lapangan Rektorat Unesa, Rabu (3/9) malam.
Kegiatan ini dihadiri oleh jajaran rektor, dosen, dan mahasiswa sebagai respons terhadap situasi nasional yang memanas akibat gelombang demonstrasi.
Prof. Dr. Mulyanto Nugroho kembali dilantik sebagai Rektor Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya untuk periode 2025-2029. Ini menjadi periode ketiga Prof. Nugroho memimpin Untag
Universitas Ciputra (UC) memasuki babak baru kepemimpinan dengan dilantiknya Prof. Dr. Wirawan Endro Dwi Radianto, M.ScA, CA., Ak. sebagai rektor baru untuk periode 2025-2029 pada Rabu (2/7).