Striker timnas U-23 Indonesia, Jens Raven, menjadi sorotan setelah melakukan selebrasi pacu jalur yang tengah viral dalam kemenangan telak 8-0 Indonesia atas Brunei Darussalam di laga perdana Grup A Kejuaraan ASEAN U-23
Setelah menaklukkan Brunei Darussalam U-23 dengan skor telak, Garuda Muda ditunggu dua laga lebih menantang. Mereka menghadapi Filipina U-23 dan Malaysia U-23.
Tim Indonesia U-23 segera mengawali perjuangan di ASEAN U-23 Championship alias Piala AFF U-23 2025 dengan bertanding melawan Brunei Darussalam di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa malam
Dua pemain muda Persebaya Surabaya, Toni Firmansyah dan Michael Alfredo Tata, mendapat panggilan untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) Tim Nasional (Timnas) Indonesia U-23.
Pelatih timnas U-23 Indonesia Gerald Vanenburg mengatakan sangat antusias menyambut turnamen pertamanya bersama Garuda Muda, setelah dia mengumumkan 30 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan di Jakarta mulai 20 Juni.
PSSI tak mau asal-asalan menyiapkan pasukan tim Indonesia U-23 menuju kualifikasi Piala Asia U-23. Pelatih Indonesia U-23 Gerald Vanenburg berencana menggelar training center (TC) jangka panjang di Jakarta